
Itukah darahku?
Darahku yang selama ini sibuk mengalir berkelana menyusuri tiap pembuluh dalam tubuhku. Darahku yang membawa oksigen dan sari pati makanku? Darahku yang juga mengantarkan mimpi, angan-angan, gagasan, dan idea ke dalam otakku (bahkan ke dalam "hati"ku)
Terima kasih darahku.
... dan engkau tetep masih berwarna merah.
No comments:
Post a Comment